Selasa, 09 Oktober 2012

6. CRP INPUTS AND OUTPUTS

6. CRP INPUTS AND OUTPUTS

Kapasitas adalah ukuran kemampuan produktif dari fasilitas per unit waktu. Dalam relevansinya dengan  waktu, keputusan manajemen tentang kapasitas berhubungan dengan hal-hal sebagai berikut :
  1. Perencanaan sumber daya jangka panjang : capital facilities, peralatan dan sumberdaya manusia.
  2. Perencanaan kebutuhan jangka menengah : tenaga kerja dan peralatan untuk memenuhi MPS.
  3. Pengendalian jangka pendek : aliran input output dan rentetan operasi.

Capacity-requirements planning (CRP) diperuntukkan terutamabagi activitas jangka menengah. CRP system menerima order yang sudah direncanakan dan sudah dirilis dari material-requirements planning system (MRP) dan upaya untuk meratakan beban kerja perusahaan di work station supaya bisa seimbang dengan capasitas dari workstation itu sendiri. Seperti MRP, CRP adalah proses yang iteratif, berulang-ulang yang melibatkan planning, revisi kapasitas (atau revisi terhadap master schedule), dan replanning sampai tercapai suatu profil beban yang baik dan bisa diterima.

Planned-order rilis (dalam MRP system) dikonversi ke standard jam pembebanan work station penentu dalam CRP system.
Berikut ini adalah input dan output penting dalam CRP system :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar